Perempatan Cisoka Macet Parah, Warganet: Polisinya Masih Bobo

Kamis, 24 Juli 2025 - 09:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana macet diperempatan Cisoka. (Foto: Tangkapan Layar dari instagram @cisokainfo)

Suasana macet diperempatan Cisoka. (Foto: Tangkapan Layar dari instagram @cisokainfo)

Cisoka —  Kemacetan panjang kembali terjadi di perempatan Jalan Cisoka, Kabupaten Tangerang, Kamis (24/7/2025) pagi. Titik macet yang berada tak jauh dari Polsek Cisoka ini membuat antrean kendaraan mengular hingga ratusan meter.

Dilansir dari unggahan akun Instagram @cisokainfo, kemacetan kali ini dipicu oleh truk tanah yang mogok. Kondisi semakin parah karena jalan rusak dan tak tampak petugas yang berjaga membantu mengurai arus lalu lintas.

Baca Juga:  Polsek Tigaraksa Tanam Jagung di Desa Pematang, Dukung Ketahanan Pangan Nasional

Dalam unggahan tersebut,  tertulis caption bernada sindiran, “Polisinya masih bobo, butuh damkar ni buat ngaturinnya. Macet gara-gara truk tanah mogok.”

Keluhan warga pun berdatangan di kolom komentar. Salah satunya dari akun @hiakuzahraa yang menulis, “Udah mana jalan hancur banget, kantor polisi juga cuma kantornya doang polisi nya mah mana kali gapernah keliatan, dari gua kecil kec Cisoka gitu-gitu aja huh.”

Baca Juga:  Inspektorat Reviu Dana BOSP di Kabupaten Tangerang Dorong Akuntabilitas Pendidikan

Kemacetan dan jalan rusak di kawasan Cisoka memang sudah lama menjadi keluhan, terutama saat jam sibuk pagi dan sore hari. Warga berharap pihak Polsek Cisoka dan Dinas Perhubungan Kabupaten Tangerang segera turun tangan agar masalah ini tak terus terulang.

Hingga berita ini ditulis, TangerangAja.com belum mendapat keterangan resmi dari pihak kepolisian setempat.

Penulis : Yadi

Follow WhatsApp Channel tangerangaja.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tanah Bengkok Desa Jayanti Diserobot, Warga Minta Pemdes dan Kecamatan Bertindak Tegas
Upacara HUT RI di Tigaraksa Berlangsung Khidmat, Camat Cucu Ajak Warga Meriahkan dengan Budaya Lokal
Camat Cucu Abdurrosyied Kukuhkan 29 Paskibra Tigaraksa untuk HUT ke-80 RI
Kerap Makan Korban, Warga Cibugel Keluhkan Jalan Licin
Jumling di Masjid Jami Hidayatul Mubtadiin Cileles, Bupati Tangerang Dengar Aspirasi Warga
Polisi Ungkap Identitas Wanita yang Ditemukan Tewas di Kalimalang Kresek
Ngopi Bareng Insan Pers, Kapolresta Tangerang Perkenalkan Program
Polemik RTLH, Sekdes Cikande: Hanya Miskomunikasi, Proses Sesuai Aturan

Berita Terkait

Selasa, 16 September 2025 - 14:53 WIB

Tanah Bengkok Desa Jayanti Diserobot, Warga Minta Pemdes dan Kecamatan Bertindak Tegas

Minggu, 17 Agustus 2025 - 12:08 WIB

Upacara HUT RI di Tigaraksa Berlangsung Khidmat, Camat Cucu Ajak Warga Meriahkan dengan Budaya Lokal

Jumat, 15 Agustus 2025 - 22:17 WIB

Camat Cucu Abdurrosyied Kukuhkan 29 Paskibra Tigaraksa untuk HUT ke-80 RI

Senin, 11 Agustus 2025 - 22:18 WIB

Kerap Makan Korban, Warga Cibugel Keluhkan Jalan Licin

Jumat, 8 Agustus 2025 - 21:09 WIB

Jumling di Masjid Jami Hidayatul Mubtadiin Cileles, Bupati Tangerang Dengar Aspirasi Warga

Berita Terbaru

Kabupaten Tangerang

Camat Cucu Abdurrosyied Kukuhkan 29 Paskibra Tigaraksa untuk HUT ke-80 RI

Jumat, 15 Agu 2025 - 22:17 WIB

Sejumlah motor tergeletak di Jalan Raya Caringin–Cibugel, Cisoka, Kabupaten Tangerang, usai tergelincir akibat jalan licin. (Foto: Istimewa)

Kabupaten Tangerang

Kerap Makan Korban, Warga Cibugel Keluhkan Jalan Licin

Senin, 11 Agu 2025 - 22:18 WIB

error: Content is protected !!